Misa Pembukaan Tahun Pelajaran 2023/2024

mengawali tahun pelajaran baru di persekolahan Santo Benediktus Pahuman selalu diawali dengan misa. misa pembukaan tahun pelajaran 2023/2024 dilaksanakan rutin setiap tahun untuk meminta berkat dan campur tangan Tuhan bagi persekolahan Santo Benediktus agar pembelajaran berjalan dengan baik dan sesuai dengan kehendak-Nya. misa pembukaan tahun pelajaran 2023/2024 diikuti oleh unit TK Santo Benediktus Pahauman, SD Santo Benediktus Pahauman, SMP Santo Benediktus Pahuman dan SMA Santo Benediktus Pahauman. pelaksanaan misa pembukaan tahun pelajaran 2023/2024 dipimpin oleh P. Benediktus, OFM Cap. Homili yang disampaikan P. Benediktus , OFM Cap mengajak para komunitas sekolah dan orang tua untuk memperhatikan tumbuh kembang anak agar berkembang ke arah positif serta dapat menggunakan media terutama Hand Phone dengan bijak baik dari sisi konten yang di gunakan maupun intensitas pemakaian. harapannya anak berkembang secara utuh, menjadi dirinya sendiri, mampu bersosialisasi dan berbudaya serta berkembang sesuai zamannya.

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Follow SMA Santo Benediktus